S1 Sistem Informasi

Visi

Menjadikan Program Studi yang Unggul, Berdaya saing dan Berorientasi Smart System dengan berlandaskan jiwa profesional dan berkarakter humanis serta berwawasan Kesehatan

Misi

1.

  1. Menanamkan moral dan kepribadian yang Tangguh berbasis nilai spiritualitas, humanis dan menjunjung tinggi pada Program Studi Sistem Informasi.
  2. Menyelenggarakan Pendidikan yang berstandar nasional didukung dengan penanaman softskill dan hardskill dalam atmosfir akademik yang berkualitas dan progresif pada Program Studi Sistem Informasi.
  3. Melaksanakan penelitian yang terstandar dan penyebarluasan keilmuan melalui publikasi, serta mengimolementasikannya dalam pengabdian kepada Masyarakat demi peningkatan taraf kehidupan dan kebudayaan bangsa pada Program Studi Informasi.

Tujuan

  1. Mengantarkan lulusan dalam pencapaian akan nilai kebermaknaan dalam kehidupan, serta pandangan yang menjunjung tinggi moralitas, humanitas, profesionalitas, dan kemandirian serta menjujung tinggi etika profesionalitas, dan kemandirian serta menjujung tinggi etika profesi Ahli Sistem Informasi.
  2. Menghasilkan lulusan yang berkompeten di bidang Sistem Informasi, mampu berwirausaha, serta berdaya saing khususnya dibidang IT Governace, Information Science, Sistem Enterprise di Tingkat nasional.
  3. Memenuhi kebutuhan akan pengembangan dan Pembangunan nasional melalui riset yang inovatif dan kontributif bagi Masyarakat.
  4. Memberdayakan Masyarakat melalui pengembangan konsep atau pengapilkasian ilmu pengetahuan berbasis riset dengan selalu menjunjung tinggi nilai kesetaraan.
  5. Menjadi program studi yang mampu mengangkat nilai-nilai local dalam dunia usaha dan dunia industry (DUDI) serta Lembaga pemerintah, swasta dengan memanfaatkan hasil produksi Prodi Sistem Informasi.

Profil Lulusan

Profil Lulusan Program Studi S1 Sistem Informasi Universitas Anwar Medika adalah sebagai berikut:

1.Sistem Manajemen Data

2.Pengembangan Sistem dan Teknologi Informasi

3.Manajemen dan Tata Kelola Teknologi Informasi

4.Manajemen Proyek Teknologi Informasi

5.Arsitektur Teknologi Informasi Korporasi

6.IT Security and Compliance

7.Sistem Informasi Terintegrasi

8.Konsultasi dan Layanan Jasa SDM Teknologi Informasi

9.Birokrasi (Pemerintahan)

10.Industri (Swasta

STRUKTUR ORGANISASI

DOSEN

 

Rony Kriswibowo, S.Kom., M.Kom.

NIDN : 0707069402

Bidang Keilmuan : System Analyst, System Testing

Google Scholar : Rony Kriswibowo

Rusina Widha Febriana, S.Kom., M.Kom.

NIDN : 0717028802

Bidang Keilmuan : Data Mining, Computer Science

Google Scholar : –

Johan Suryo Prayogo, S.Kom., M.T.

NIDN : 0728108404

Bidang Keilmuan : Enterprise System

Google Scholar : Johan Suryo Prayogo

Agung Budi Setyawan, S.Pd., M.Pd.

NIDN : 0722069203

Bidang Keilmuan : –

Google Scholar : Agung Budi Setyawan

Yeeryzkhe Githasari Lieztyanto, S.Si., M.Si.

NIDN : 8945201024

Bidang Keilmuan : Statistika

Google Scholar : Yeerizkhe Githasari

SARANA PENUNJANG AKADEMIK

Laboratorium Komputer